Kung Fu Panda 4 - Review


Setelah Kung Fu Panda 3 (2016), delapan tahun kemudian kita bisa menikmati kelanjutan petualangan Po. Kali ini Po harus mencari penerus Pendekar Naga agar dirinya bisa mengambil peran sebagai Pemimpin Spritual di Lembah Perdamaian. Tantangan muncul ketika ada penjahat baru, Chameleon muncul untuk mencuri Tongkat Kebijaksanaan Po dan membangkitkan kembali penjahat-pejahat dari masa lalu. Po pun bergabung dengan Zhen, seorang rubah pencuri yang berpotensi menjadi penerus Po sebagai Pendekar Naga.


Jujur gue sendiri sudah lupa dengan kisah Kung Fu Panda 3, tapi gue masih bisa mengikuti jalan cerita Kung Fu Panda 4 dengan baik dan nggak roaming. Meski gue nggak terlalu excited nonton ini, tapi gue masih bisa terhibur dengan visualnya yang memang sudah jadi standar animasi Hollywood. Ceritanya sendiri memang ditujukan untuk anak-anak, tapi masih bisa dinikmati oleh para dewasa. Makna yang dibawakan juga bagus, tentang perubahan yang pastinya akan kerap ditemui sepanjang hidup.






- sobekan tiket bioskop tanggal 12 Maret 2024 -
----------------------------------------------------------
review film kung fu panda 4
review kung fu panda 4
kung fu panda 4 movie review
kung fu panda 4 film review
resensi film kung fu panda 4
resensi kung fu panda 4
ulasan kung fu panda 4
ulasan film kung fu panda 4
sinopsis film kung fu panda 4
sinopsis kung fu panda 4
cerita kung fu panda 4
jalan cerita kung fu panda 4

Komentar